Rumah berbagi generasi peduli, sebagai incubator dan jembatan bagi organisasi dan komunitas agar dapat lebih merangkul masyarakat. Berlokasi di Padukuhan Gedongan Lor Desa Wedomartani Kecamatan Ngemplak Kabupaten Sleman dengan suasana persawahan yang hijau. Sebagian besar kegiatan diselenggaran di Joglo limasan Padepokan ASA sehingga nuansa kental etnik dapat lebih terasa.
Alamat Padepokan ASA :
Wedomartani, Ngemplak, Sleman Regency, Special Region of Yogyakarta 55584